Hallo, teman-teman.Apa kabar? Semoga selalu sehat dan dijaga Allah dimanapun kita berada ya. Aamiin.
Alhamdulillah, masyaAllah sebentar lagi kita akan bertemu bulan mulia, yaitu bulan Ramadhan, aamiin insyaAllah. Tapi, seperti yang kita rasakan sekarang ini, pandemi covid-19 yang menyerang dunia mengharuskan kita untuk melakukan semuanya dari rumah, tidak...
Pagi ini, aku terbangun di samping ia yang berselimut itu.
Ku tatap lamat-lamat wajahnya.
Wajah sendu yang begitu tenang, begitu teduh, begitu menyambut hati.
Aku tersenyum, ketika menikmati raut wajah seseorang yang kini setiap pagi berada di samping ku. Sungguh, aku tidak menyangka Allah pertemukan ku dengannya.
Awalnya, aku benar-benar tak...